Rabu, 02 Maret 2011

Taman Mini


Dulu waktu masih lajang, saya berandai kalau saya nanti berumah tangga dan syukur-syukur punya tempat tinggal sendiri, nantinya pasti akan saya beri sedikit tempat untuk taman miniku sendiri. Walaupun rumah saya kecil, pasti saya sediakan tempat untuk tanaman. Walaupun saya bukan seseorang yang gemar bercocok tanam tapi saya suka kalau sebuah rumah ada rumput atau tanaman hiasnya.
hehehhe....